31 Oktober 2012

PENGETAHUAN PRAMUKA

1.    Pramuka mempunyai 3 sifat :
a.    Nasional artinya kepramukaan itu diselenggarakan di masing –masing negara disesuaikan dengan kebutuhan negara tersebut.
b.    Internasional artinya kepramukaan harus dapat mengembangkan rasa persaudaraan dan persahabatan antar sesama anggota pramuka
c.    Universal arinya kepramukaan itu dapat berlaku untuk siapa saja serta dapat diselenggarakan dimana saja.
2.    Gerakan pramuka adalah nama organisasi yang merupakan suatu wadah proses pendidikan kepramukaan yang ada di indonesia.
3.    Bapak Pramuka Indonesia Bernama sri Sultan Hamengkubuwono IX
4.    Bapak Pramuka Sedunia Bernama Lord Baden Powell Of Gilwel
5.    Pencipta Lambang Pramuka bernama ( Almr ) Soenardjo Atmodipuro
6.    Presiden Dalam Pramuka sebagai : Pramuka Utama
7.    Ka Kwarnas ( Kwartir Nasional ) Sekarang bernama Ka AzrulAzwar
8.    Ka Kwarda ( Kwartir daerah ) Jawa Barat bernama Ka Dede Yusuf
9.    Baden powell membentuk The Boys Scouts pada tahun 1908 ( pramuka untuk laki – laki )
10.    Baden powell lahir di kota London,Inggris,tanggal 22 Februari 1857
11.    Nama lengkap baden powell adalah Robert Stephenson Smyth Baden Powell
12.    Para pandu memanggil baden powel dengan sebutan BP ( bee-pee/bipi )
13.     Nama kecil dari baden powel adalah Ste,Stephe atau Stephenson / steevie,dan baru dipanggil dengan nama Robert atau Sir Robert setelah mendapat gelar kesatria dari raja Inggris.
14.    Ayah dari baden powel adalah Prof.Donime baden Powell seorang guru besar Geometri di Universitas Oxford,ingris
15.    Ibunya baden powell bernama Henrietta Grace Smyth.
16.    Ayah baden powell meninggal pada tanggal 11 Juni 1860 ketika baden powel usia 3 tahun
17.    Di Charterhouse School baden powell mendapat julukan Bathing Towel
18.    Baden powel di juluki Impeesa artinya srigala yang tak pernah tidur oleh suku Zulu,Ashanti dan Metabele dari Afrika Selatan
19.    Baden powel pernah dikepung oleh bangsa BOER kota Mafeking selama kurang lebih 217 hari ( dari tanggal 13 oktober 1899 s.d 18 mei 1900 ) ketika ditugaskan di afrika selatan.
20.    Pengalaman – pengalaman baden powel di tulis dalam sebuah buku berjudul Aids To Scouting
21.    pada tahun 1912 berkeliling dunia untuk melihat para pandu di berbagai negara dan menikah dengan Olave ST Clair Soames dan dikaruniai anak bernama Peter,Heather dan Betty.
22.    Pada tahun 1920 diselenggarakannya Jambore Dunia Pertama dan baden powel diangkat menjadi Bapak Pramuka ( scout ) se dunia ( Chief Scout Of The World ) serta di anugrahi gelar Lord baden powel Of Gilwell dengan julukan Baron  oleh raja George V
23.    Baden powel mengunjungi Indonesia ( Batavia ) pada tanggal 3 Desember 1934 sepulang nya meninjau Jambore di Australia
24.    Baden powel meninggal pada tanggal 8 januari 1941 di nyeri Kenya Afrika Selatan
25.    Boyman adalah  nama  panggilan untuk Baden Powel yang artinya laki – laki dewasa yang berjiwa muda.
26.    Buku berjudul Scouting for boys karangan baden powel pertama kali di edarkan pada tanggal 15 Januari 1908 oleh penerbit Horace cox ,Windsor House
27.    Baden powel mempunyai adik perempuan bernama Agnes Baden Powell
28.    Kepanduan siaga di dirikan pada tahun 1916 dengan nama Cub Scout,kegiatannya diambil dari buku yang terkenal karya Rudyard Kipling yaitu The Jungle Book berisi cerira seorang Mowgli ( si anak serigala dan teman – temanya.
29.    Nama Scout ( pandu/pramuka ) pertama tama di bawa oleh orang belanda organisasinya bernama Nederland Indische Pandviders Vereniging ( NIPV ) yang artinya Persatuan Pandu – pandu Hindia Belanda.
30.    Berdirinya Boy Scout oleh baden  powel bertepatan dengan tonggak kebangkitan nasional yaitu pada tahun 1908  berdirinya Boedi Oetomo 20 mei 1908.
31.    Yang menggantikan nama NIPV menjadi Pandu ialah KH.Agus Salim,yang kemudian dirubah lagi menjadi Pramuka oleh Sri sultan hamengkubuwono IX dengan Keppres No.238 tahun 1961 yang di tandatangni oleh perdana menteri Ir Juanda.

    Pertemuan pramuka penggalang :
-    Jambore : pertemuan besar pramuka penggalang
-    LT : lomba tingkat
-    DianPinru : Gladian pemimpin regu
    Motto para pandu : Be Prepared ( SEDIA /siap sedia )
    Lagu perang pandu adalah  lagu yang biasa dinyanyikan oleh suku Zulu judulnya EENGONYAMA
ARTINYA DIA ADALAH SRIGALA
Zulu adalah suku bangsa terhalus di Afrika Selatan
    Nama kecil Baden Powel : Robert Stephenson Smith
    Sistem Among adalah cara pelaksanaan pendidikan di dalam gerakan pramuka
Sistem Among adalah hasil pemikiran Raden Mas Suwardi Suryaningrat atau dikenal sebagai
Ki Hajar Dewantara ( bapak pendidikan dan pendiri perguruan taman siswa )
    KIM di analogikan  dengan  istilah Kemampuan indera manusia
    Penemu KIM adalah seorang anak laki – laki cerdas bernama Kimball O’hara,anak seorang sersan dari resimen Irlandia
    Nama panggilan pramuka siaga kepada pembantu pembin a putra / putri : Pa Cik / Bu cik
    Nama panggilan pramuka siaga kepada pembina putra / putri :  Yanda / Bunda
    Nama panggilan pramuka penggalang.penegak,pandega kepada pembina putra / putri  /
 sesama pramuka dewasa ? Kakak
-    Tingkatan TKU pramuka penggalang : Penggalang Ramu,Rakit,Terap
-    Tingkatan TKK Pramuka Penggalang : Purwa,Madya Utama
-    10 TKK wajib : Tkk Berkemah,juru masak,penabung,pengamat,pengatur rumah,gerak jalan,menjahit,pengaman kampung ,PPPK,juru kebun.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar